


UBP Gandeng Bappenas RI Latih Mahasiwa Hukum Semester Akhir
Karawangplus.com – Fakultas Hukum Universitas Buana Perjuangan (UBP) Karawang membekali mahasiswa semester akhir dengan Workshop Softskill dan Hardskill. Pembekalan dilakukan sebagai upaya FH UBP melahirkan alumni yang berkualitas dan siap berkarya untuk masyarakat. Dekan FH UBP Karawang, Dr. Deny Guntara SH., MH., mengatakan, pembekalan dibagi dua sesi. Untuk workshop softskill diselenggarakan pada Kamis 28 Maret 2024….


Kampus UBP Karawang Gelar Kegiatan NGABASO di Depan Hotel Mercure
Karawang, AlexaNews.ID – Kampus Universitas Buana Perjuangan (UBP) Karawang menggelar kegiatan NGABASO (NGAbuburit BAri SOsialisasi) Selasa, 2 April 2024, di depan Hotel Mercure Karawang. Kegiatan NGABASO ini dalam rangka memperkenalkan Kampus Universitas Buana Perjuangan (UBP) Karawang kepada masyarakat Kabupaten Karawang. Kegiatan ini merupakan bagian dari rangkaian sosialisasi untuk tahun ajaran 2024-2025,” ujar Dr. Anggy Giri…

Nuzulul Quran dan Pesan Teduh Rektor UBP Karawang
Universitas Buana Perjuangan (UBP) Karawang menggelar kegiatan peringatan Nuzulul Quran dan Buka Puasa Bersama seluruh civitas akademika kampus. KARAWANG – Universitas Buana Perjuangan (UBP) Karawang menggelar kegiatan peringatan Nuzulul Quran dan Buka Puasa Bersama seluruh civitas akademika kampus. Kegiatan yang dihelat tepat pada malam 17 Ramadan atau tepat pada peringatan Nuzulul Quran ini, dilaksanakan di Aula…

UBP Karawang Gelar Workshop Penulisan Jurnal Ilmiah Bereputasi Internasional
Karawang, 17 Februari 2024. Universitas Buana Perjuangan Karawang telah sukses menyelenggarakan Workshop dengan mengangkat tema “Penulisan Jurnal Ilmiah Bereputasi Internasional” dalam rangka upaya Peningkatan Publikasi Jurnal Internasional Bereputasi. Pelatihan ini dihadiri oleh seluruh dosen Universitas Buana Perjuangan Karawang dengan menghadirkan narasumber Prof. Mohamad Ali Fulazzaky, Ph.D. dan dipandu oleh Moderator Ir. April Lia Hananto, Ph.D….

FH UBP Karawang Bekali 106 Mahasiswa Kerja Praktik Reguler dan Tematik
Fakultas Hukum (FH) UBP Karawang membekali ratusan mahasiswa persiapkan kerja praktik. KARAWANG – Fakultas Hukum (FH) Universitas Buana Perjuangan (UBP) Karawang, Jawa Barat membekali ratusan mahasiswa yang akan melakukan kerja praktik tematik terhadap masyarakat. Kegiatan itu dibuka di Aula Rektorat UBP Karawang pada Selasa, 30 Januari 2024. Tema yang diusung adalah optimalisasi peran fakultas hukum dalam…

Ke Mekarjati, Sivitas Akademik Fakultas Psikologi UBP Bawa 4 Isu Penting Kesehatan Mental
KARAWANG – Masyarakat Kelurahan Mekarjati, Karawang Barat semringah kedatangan dosen dan mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Buana Perjuangan Karawang, belum lama ini. Betapa tidak, rombongan dosen dan mahasiswa ini datang memberikan pengetahuan dan tips bagi para lansia, remaja, kaum ibu serta anak-anak. Dekan Fakultas Psikologi UBP Karawang, Dr. Cempaka Putrie Dimala, S.Psi., M.Psi pengabdian ke masyarakat yang…

Seminar Nasional, UBP Karawang Inginkan Mahasiswa Yang Unggul
Universitas Buana Perjuangan (UBP) gelar Seminar Nasional Jatidiri Bangsa, yang bertema Tantangan Kebangsaan Karawang – Universitas Buana Perjuangan (UBP) gelar Seminar Nasional Jatidiri Bangsa, yang bertema Tantangan Kebangsaan di Era Digital di Aula UBP Karawang, pada hari, Selasa, (23/01/2024). Ketua Pembina Yayasan Buana Pangkal Perjuangan (YBPP) Karawang, Letnan Jenderal TNI (Purn.) Kiki Syahnakri mengungkapkan, Seminar ini…

Lewat Seminar Jati Diri Bangsa, UBP Karawang Ingin Ciptakan Lulusan Berkarakter
Universitas Buana Perjuangan (UBP) Karawang gelar seminar Nasional Jati diri Bangsa, Lewat Seminar Jati Diri Bangsa, UBP Karawang Ingin Ciptakan Lulusan Berkarakter (Foto : iNewskarawang.id/Yogi Kurnia KARAWANG, iNewskarawang.id – Universitas Buana Perjuangan (UBP) Karawang gelar seminar Nasional Jati diri Bangsa, bertema kan “Tantangan Kebangsaan di era digital” di aula I UBP Karawang, Selasa, (23/1/2024). Ketua…