Konsultasi Publik Rencana Kerja Pemerintah Daerah








Karawang, 03 Oktober 2024 Halo #SobatUBP Kamis, 3 Oktober 2024. Rektor Universitas Buana Perjuangan Karawang turut menghadiri kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat Guru Besar yang diselenggarakan oleh LLDIKTI Wilayah IV. Kegiatan ini mengusung tema “Mengembangkan Potensi Ekonomi melalui Pemberdayaan UMKM Desa Lintang” dan berlangsung di Desa Lintang, Kabupaten Belitung Timur. Melalui program ini, diharapkan masyarakat desa dapat…
PORTALJABAR – Universitas Buana Perjuangan (UBP) Karawang memiliki komitmen yang kuat terhadap penghormatan dan perlindungan hak atas kekayaan intelektual di lingkungan akademik. UBP Karawang telah berupaya untuk menciptakan lingkungan yang mendorong inovasi, kreativitas, dan keberlanjutan, dengan memberikan nilai tinggi pada hak cipta, paten, dan bentuk kekayaan intelektual lainnya. Universitas Buana Perjuangan (UBP) Karawang memahami pentingnya hak…
Tata Cara PKKMB Online UBP Karawang 1. Pertama silahkan Klik link: pkkmbonline.ubpkarawang.ac.id 2. Kemudian klik menu Login sampai tampilan seperti dibawah ini 3. Selanjutnya Klik Login kembali dengan cara; -Login untuk mahasiswa- username: pkkmb-nim password: nim Contoh: Username: pkkmb-17416226201001 Password: 17416226201001 -Login untuk Mahasiswa Baru- username: pkkmb-kode registrasi password: kode registrasi Contoh: Username: pkkmb-20200051 Password:…
Kamis, 23 Mei 2024. UBP Karawang mengadakan kegiatan pembinaan bagi pegawai maintenance dan pegawai keamanan di lingkungan UBP Karawang. Kegiatan yang berlangsung selama 2 hari di Tepas Bentang, Tegalwaru, Karawang ini dihadiri oleh Wakil Rektor 2 Bidang Administrasi Umum, Keuangan, dan Kepegawaian, Dr. H. Budi Rismayadi, SE., MM., Kepala Bagian Kepegawaian, Dr. Andes Safarandes Asmara,…
UBP Karawang Memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia Untuk memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke 75 dan demi menanamkan semangat perjuangan sebagai Civitas UBP Karawang, kami mengajak Civitas UBP Karawang untuk memasang foto berikut sebagai foto profil utama, dengan hastag #ubphutri75 #ubpindonesia75 #indonesiamaju #independenceday Example Sampul FB:
Karawang, 14 Oktober 2024 Dalam rangka memperingati hari jadi yang ke-10, UBP Karawang menyelenggarakan acara Diesnatalis dengan tema “Sauyunan jeung Sasama, Pengkuh Agamana, Luhung Elmuna”. Koordinator Diesnatalis Bidang Enterpreneurship, Wanta, S.E., M.M., menyatakan bahwa pada perayaan Diesnatalis tahun ini, fokus utama adalah pada perkembangan Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Kabupaten Karawang. Acara ini…